RILEKS: Para pemain Persebaya tampak menikmati materi saat berlatih di lapangan Polda Jatim kemarin sore. (Foto: Official Persebaya)

JARAK antar pertandingan babak 16 besar Liga 2 terbilang pendek. Hanya empat hari. Setelah menjamu PSBS Biak pada 22 September, Persebaya harus bertandang ke kandang Kalteng Putra pada 26 September.

Populer

Resmi Lolos Lisensi Klub AFC
Dapat Kesempatan Magang Bagi Peserta Workshop Analisa
Gagal Raih Poin Penuh di Kediri
Memimpin di Babak Pertama
Berjuang Gusur Dewa United Lagi
Flavio Silva Siap Tampil Penuh Lawan Persik