TAJAM: Pelatih Angel Alfredo Vera (kiri) dan asisten pelatih Esteban Busto (kanan) mengawasi para pemain Persebaya saat berlatih di lapangan Polda Jatim kemarin. (Foto: Angger Bondan/Jawa Pos)

MESKI sudah lolos ke babak 16 besar Liga 2, Persebaya Surabaya masih punya ambisi untuk menjuarai grup 5. Artinya, mereka tidak boleh lengah dalam dua pertandingan tersisa. Apalagi, koleksi angka mereka dengan Martapura FC sama banyak (25 poin).

Populer

Gagal Raih Poin Penuh di Kediri
Memimpin di Babak Pertama
Berjuang Gusur Dewa United Lagi
Flavio Silva Siap Tampil Penuh Lawan Persik
Pesepakbola Masa Depan
Sia-siakan Peluang, Persebaya Gagal Kudeta Posisi Kedua